Antusias tinggi komunitas Honda di Sidoarjo dan kota sekitar menyambut All New Honda Vario 125 dalam Regional Public Launching All New Honda Vario 125 di Parkir Timur Gor Sidoarjo (10/1). Komunitas Honda ini hadir dan meramaikan acara peluncuran resmi All New Honda Vario 125 di Sidoarjo ini.
Acara Community Gathering untuk komunitas dihadirkan dalam Regional Public Launching All New Honda Vario 125 di Sidoarjo ini.
Komunitas Honda yang hadir dalam Regional Public Launching All New Honda Vario 125 di Parkir Timur Gor Sidoarjo ini :
- Paguyuban Honda Delta Sidoarjo
- VIORI Surabaya
- VIORI Sidoarjo
Marketing Communication & Development Division Head MPM Honda Jatim, Suhari, menyampaikan apresiasi atas partisipasi aktif komunitas Honda dalam memeriahkan Regional Public Launching All New Honda Vario 125 .
“Keterlibatan komunitas Honda dalam Regional Public Launching All New Honda Vario 125 di Sidoarjo menjadi bagian penting untuk menghadirkan pengalaman berkendara yang lebih dekat dengan konsumen. Melalui riding dan test ride bersama, kami berharap masyarakat dapat merasakan langsung keunggulan All New Honda Vario 125,” ujar Suhari.
Selain komunitas Honda, Regional Public Launching All New Honda Vario 125 juga dihadiri komunitas motor diluar Honda.
“Dalam kesempatan ini juga datang komunitas ARCI Sidoarjo dan Mio Sidoarjo,” kata Fariz Hadi Community Development MPM Honda Jatim.
Tercatat sebanyak 50 members komunitas datang di Regional Public Launching All New Honda Vario 125 ini. Gelaran Regional Public
Launching All New Honda Vario 125 semakin meriah dan ramai dengan kedatangan bikers klub ini.